Kendaraan Bermotor

Dorong Kepatuhan Pajak Kendaraan Bermotor, Dishub Sulbar Komitmen Terus Perbaiki Layanan

PELADEN INDONESIA  – Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menghadiri rapat koordinasi (rakor) yang membahas kepatuhan pajak kendaraan bermotor serta optimalisasi pelayanan kepada masyarakat. Rapat berlangsung di ruang Sekprov Sulbar pada Kamis 16 Oktober 2025 dan dihadiri oleh sejumlah pemangku kepentingan dari berbagai instansi terkait. Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan […]

Penerimaan PKB dan BBNKB Pemprov Sulbar 2023 Lampaui Target

MAMUJU-– Kerja keras Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melibatkan seluruh pegawai ASN berbuah manis. Target pendapatan Pajak Daerah Tahun 2023 yang ditetapkan untuk Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) hingga akhir Tahun 2023 sudah melampaui target. Realisasinya, untuk PKB, dari target Rp. 89.941.937.347,00 Miliar […]