Bandara Tampa Padang

Penerangan di Lingkar Bandara Tampa Padang Akhirnya Dibenahi

PELADEN INDONESIA— Dinas Perhubungan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) akan melakukan koordinasi dengan Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas III Sulbar terkait keluhan warga Lingkungan Sampoang, Kelurahan Sinyonyoi, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju tentang kondisi lampu jalan yang mati di sepanjang Jl. Lingkar Bandara Tampa Padang. Kepala Dinas Perhubungan Sulbar, Amir A. Dado, mengatakan bahwa pihaknya telah […]

Rute Mamuju-Balikpapan Dongkrak Jumlah Penumpang Penerbangan di Sulbar

MAMUJU – Perkembangan transportasi provinsi Sulawesi Barat mengalami peningkatan pada bulan Agustus 2024, Selasa 1 Oktober 2024. Setelah, adanya kebijakan Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin membuka rute baru penerbangan Mamuju-Balikpapan. Sehingga, Badan Pusat Statistik Sulbar mencatat jumlah penumpang pesawat yang berangkat pada bulan Agustus 2024 tercatat sebanyak 2.295 penumpang, mengalami peningkatan sebesar 23,65 persen dibanding […]